Kasus Psikologi paling terkenal sepanjang masa

10 Kasus Psikologi Paling Terkenal Sepanjang Masa

Contoh kasus psikologi paling terkenal sepanjang masa.

Psikologi telah memulai debut sejak 1879, ketika Wilhelm Wundt mendirikan laboratorium khusus kejiwaan. Psikologi melalui jalan yang panjang dan berliku, tetapi satu hal yang pasti: ia memberikan manfaat bagi umat manusia.

Layaknya cabang ilmu lain, psikologi juga menemui masalah dan kasus yang butuh waktu panjang untuk diuraikan.
Berikut ini 10 studi kasus paling terkenal yang ditemui oleh psikolog dan ilmuwan psikologi.

kepribadian narsisisitik, definisi narsisistik dalam psikologi, narsisistuk disorer, narsistik, narsistik disorder, narsistik dalam psikologi, narsistik, narsisistik, narsisistik adalah, narsisme, apakah narsisistik, narsisistik itu apa,

Narsistik Itu Apa Sih? Ini Penjelasannya Secara Psikologis

Sebenarnya narsistik itu apa sih? Seperti apa definisi narsisistik dari segi psikologi?

Semua berawal dari satu mitologi dari Yunani, ketika seorang pria bernama Narcissus mengembara demi mencari cinta. Dalam upaya pencarian cinta itu, dia bertemu cewek bernama Echo. Si Echo ini ternyata naksir sama dia.

Apa daya, Narcissus gak ada rasa sama Echo. Dia nolak Echo deh.
Lalu satu kali, Narcissus memandang genangan air.
Ada seseorang di genangan air itu. Pantulan wajahnya sendiri.

Dan Narcissus jatuh cinta sama pantulan wajahnya itu. Tapi apa daya, dia gak mungkin mencintai dirinya sendiri (maksudnya kayak pacaran atau menikah). Atas kekecewaan dan frustrasi itu, Narcissus menenggelamkan diri deh.

Jatuh cinta sama diri sendiri itulah yang memunculkan istilah narsisistik.
Secara garis besar sih, narsisistik didefinisikan sebagai kecintaan diri sendiri yang tinggi, bahkan pada taraf tertentu merugikan.

Narsisistik adalah perilaku yang mengagungkan dan menyayangi diri sendiri yang terlalu besar.
Orang dengan narsisistik menganggap mereka lebih menarik, lebih pintar, dan lebih penting dari orang lain.
Orang dengan narsisistik menganggap mereka layak diperlakukan spesial.

Pernah kenal sama orang yang kayak gini nggak? ;p

Lanjut!